Windows Scripting
Mungkin sepanjang hari Anda menggunakan aplikasi kantor/database yang dibuat dengan bahasa Visual Basic/VB.NET, atau menggunakan website hasil kerja programer ASP/ASP.NET atau pengguna setia aplikasi macro yang ditulis dengan VBA (Visual Basic for Applications), dan jika hari Anda kurang beruntung, Anda adalah korban dari virus yang dibuat dengan VBScript.
Dari berbagai jenis Visual Basic yang disebutkan, VBScript merupakan bahasa script yang mudah didapatkan dan digunakan pada lingkungan Windows. Anda tidak perlu menginstal IDE, compiler, aplikasi atau tools tertentu.
Download artikel lengkapnya disini.
Label: (Menengah), PDF, VB Script
0 Komentar:
Posting Komentar
Pengunjung yang baik selalu meninggalkan jejak berupa komentar. :)
Berlangganan Posting Komentar [Atom]
<< Beranda